SEKRETARIAT
Sekretariat mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan perencanaan, penganggaran, manajemen resiko, monitoring, evaluasi dan pelaporan, kepegawaian, pengelolaan keuangan dan aset, serta pengembangan kelembagaan dan tata laksana pelayanan publik pada badan.
Sekretariat memiliki fungsi | |||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1. | penyelenggaraan perencanaan, penganggaran, dan evaluasi kinerja badan; | ||||||||||
2. | penyelenggaraan administrasi keuangan badan; | ||||||||||
3. | penyelenggaraan administrasi umum badan; | ||||||||||
4. | penyelenggaraan administrasi barang milik daerah pada badan; | ||||||||||
5. | penyelenggaraan pengadaan barang milik daerah penunjang urusan pemerintah daerah lingkup badan; | ||||||||||
6. | penyelenggaraan penyediaan jasa penunjang lingkup badan; | ||||||||||
7. | penyelenggaraan layanan pengadaan barang/jasa lingkup badan; | ||||||||||
8. | penyelenggaraan pelaksanaan pemeliharaan barang milik daerah penunjang urusan pemerintahan daerah; | ||||||||||
9. | penyelenggaraan pengembangan kelembagaan dan tata laksana pelayanan publik serta pengelolaan kepegawaian; | ||||||||||
10. | penyelenggaraan kehumasan dan kerjasama |
Kegiatan Sekretariat

Forum Konsultasi Publik (FKP) Bakesbangpol Kota Surakarta Tahun 2025
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kota Surakarta menyelenggarakan acara Forum Konsult…

diskusi kelompok terbatas bakesbangpol kota surakarta tahun 2025
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kota Surakarta menyelenggarakan acara Diskusi Kelom…

Penghargaan pegawai ASN dan Non ASN Terbaik bulan Juni 2024
Penghargaan pegawai ASN dan Non ASN Terbaik bulan Juni 2024 diserahkan oleh tim penilai dari Jabatan…

Penghargaan pegawai ASN dan Non ASN Terbaik bulan April 2024
Penghargaan pegawai ASN dan Non ASN Terbaik bulan April 2024 diserahkan oleh tim penilai dari Jabata…

Penghargaan pegawai ASN dan Non ASN Terbaik bulan Maret 2024
Penghargaan pegawai ASN dan Non ASN Terbaik bulan Maret 2024 diserahkan Kepala Badan Kesatuan Bangsa…

Peringatan Hari Solo MEnyapu 2024
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Surakarta melakukan kegiatan bersih-bersih di lingkungan kant…